Jumat, 11 Januari 2019

Soft launching Ayo Mall Toko Retail Online Terluas se Indonesia


Hari ini , Jumat 11 Januari 2019 Alhamdulillah bisa memenuhi undangan dari Ayoklik.com. Kali ini acaranya adalah soft launching Ayo mall.com. Jadi nantinya bakal ada acara grand launching ya (ngarep diundang lagi, hehehehe). Rencananya tanggal 15 Agustus bakal ada grand launching di 30 kota Semarang indoIndon serentak.

Apa sih Ayomall.com itu? Apa bedanya dengan ayoklik.com? Jadi sebelum ada ayomall.com yang ada adalah ayoklik.com, tapi hanya bekerja sama dengan pemerintah. Ayoklik ini punya sekitar 26 partner.


Nah supaya bisa menjangkau masyarakat luas dibuatlah ayomall.com. Konsep nya dengan menggabungkan toko retail. Istimewanya ayomall.com ini semuanya Indonesia, jadi pemiliknya orang indonesia, investornya Indonesia dan barang yang dijual pun ada di indonesia.

Ayomall bekerjasama dengan toko retail diantaranya brother Indonesia, HP, LG, dll. Istimewanya barang yang dibeli di ayomall.com ini dilengkapi dengan fasilitas service melalui ayoservice.com.


Kalau mau berbelanja di ayomall.com caranya gampang banget. Tinggal buka wesiwewebs terus login dan belanja deh. Untuk pembayarannya tanpa cash ya. Yang bikin ayomall.com ini berbeda dari e-commerce lain yaitu dari cara berbelanjanya. Jadi ada 3 cara berbelanja :
1. Beli online barang diantar ke rumah
2. Beli online barang bisa dicek dulu di toko retail. Jadi pembeli gak akan kecewa ketika menerima barang karena gak sesuai dengan harapan.
3. Beli diretail langsung yaitu dengan cara mendaftarkan kartu kredit terlebih dahulu pada website ayoomall.com kemudian datang ke toko retail untuk memilih barang yang diinginkan.


Selain ayomall, di kantor ayoklik yang berada di kawasan krukur Jakarta Barat ini juga ada yang namanya ayocafe. Jadi sambil berbelanja kita bisa nyoba kopi dan aneka makanan yang ada disini dengan harga terjangkau.



0 komentar:

Posting Komentar