Cara Membuat Anting dari Manik-manik
Anting ini terdiri dari dua buah manik-manik yang berbeda bentuk dan berbeda warna. Kesan simple dari anting-anting ini sangat cocok dipakai oleh siapapun, mulai dari anak-anak, remaja hingga wanita dewasa. Warna merah dan orange merupakan perpaduan warna senada yang berkesan berani dan gembira.
Cara Membuat
1) Ambil pin paku, masukkan manik-manik bentuk bulat pipih ke dalamnya.
2) Buat bulatan dari sisa pin yang ada dengan bantuan tang.
3) Ambil pin bulat, masukkan cup manik-manik dan tambahkan juga manik-manik bulat.
4) MAsukkan cup manik-manik ke dalamnya untuk menutup manik-manik. Potong pin yang tersisa dan lekuk bagian ujung pin hingga membentuk bulatan dengan bantuan tang.
5) Satukan manik-manik bulat dengan manik-manik bulat pipih dengan menambahkan ring pengait untuk menggabungkan lubang yang ada pada keduanya.
6) Satukan rangkaian kedua
BErikut ini adalah video cara membuat Anting dari bahan manik-manik :
0 komentar:
Posting Komentar